Tips & Trik Jitu Bermain PES 2016


    Tips & Trik Jitu Bermain PES 2016
    Dirilis 15 septembe 2016
    PES 2016 - Adalah salah satu game pupalar disemua kalangan, mau muda, tua, dan anak. Game ini bisa dikatakan luar biasa, kenapa begitu ??? karena Game ini dimainkan tidak asal-asalan, jika tidak tahu bagai mana cara mengontrol pemain maka kita bisa kalah. dan satu lagi pada game ini, kita dipaksa berfikir dan kreatif bagai mana cara untuk bisa menang  Nah maka dari itu saya mau share kode-kode untuk bermain pes labih efektif dan Mantap.

    Saya akan mulai dari dasar-dasar dulu, seperti kode" atau tombol yang ada pada joystick.

    joystick PS4 DualShock
    Joystick PS4 DualShock
    INFO
    CARA
    Lofted Long Pass
    Tahan R2 kemudian O
    Manual Shot (Low)
    L2+LS+□ dan Δ
    Manual Shot
    L2+LS+□
    Deft Touch Dribble
    R2+LS
    Run Around
    Tahan R2 [saat lawan mendekat], kemudian tekan R1 + LS atau
    Nutmeg
    Tahan R2 [saat lawan mendekat], kemudian tekan R1 + LS atau
    Nutmeg
    Tahan R2 [saat lawan mendekat], kemudian R1+RS ke arah lawan
    Double Touch
    Double Touch
    Flip Flap
    Saat melakukan drible, arahkan RS → LS atau RS → LS
    Cross Over Turn
    Saat melakukan drible, arahkan RS ↓ → ↓ LS atau RS ↑ → LS ↑
    Running Lift
    Ketika sedang melakukan drible, tahan RS dan arahkan LS ke atau
    Sombrero
    Tekan dan tahan RS, lalu arahkan LS ke pemain lawan
    Running Rainbow Flick
    Ketika sedang melakukan dribbling, klik RS 2X
    Flick
    Tekan dan tahan RS ketika pemain lawan terpancing maju
    R1
    Dash
    R2
    Spesial Kontrol
    R3
    Analog kanan
    2 Palyer Penendang
    L1 dan R1
    Membawa bola Variasikan
    R1 dan L2
    Menghidar takling
    R2
    Back skill
    L2 DAN Tekan R3(analog sebelah kanan) dua kali
    Mengelabui
    L1 dua kali
    Tendangan Tipuan
    Tekan tombollalu tombol x

    Tips & Trik Kode Untuk Pes 2016 


    Kode Tombol Umpan Crossing PES 2016
    • Umpan dasar = Tekan X. 
    • Umpan Lambung mendatar = Tekan tombol O+O+O.
    • Umpan Terobosan Dasar = Tekan Δ
    • Umpan Lambung tinggi = Tekan tombol O. 
    • Umpan Lambung menengah = Tekan tombol O+O. 
    • Umpan Terobosan Lambung = Tekan Δ+L1 secara bersamaan.

    Trik Defensive PES 2016
    • Tekan tombol X+L2 = Berguna untuk melakukan Pressing.
    • Tekan tombol X+R2+L2 secara bersamaan = Trik untuk membayangi pergerakan lawan.
    • Tekan tombol X+R2 secara bersamaan = Trik untuk membayangi pergerakan lawan ketika lawan menguasai bola. 

    Trik Dribble PES 2016
    • Diagonal bounce = tahan L2 + [arahkan analog kanan ke kiri dan analog kiri ke atas kanan].
    • Rainbow Flick = tahan L2 + [tekan analog kanan 2 kali].
    • Backhell Feint = tahan L2, + [Putar 1/4 lingkaran analog kanan dari arah kiri hingga ke atas dan analog kiri ke arah bawah].
    • Ball roll 1 =  Tahan L2 + [Arahkan analog kanan ke bawah].
    • Front Flick = Tahan L2 + [Tekan analog kanan dan analog kiri arah kan ke kiri atas].
    • Heel chop =  Tahan L2 + [Arahkan analog kanan keatas dan analog kiri ke atas].
    • Ball roll 2 =  Tahan L2 + [Arahkan analog kanan kd bawah lalu ke atas].

    Trik Tendangan Freekick PES 2016
    • Cari Pemain yang memiliki akurasi yang bagus.
      Cristiano Ronaldo
    • Tekan L1 + R1 secara bersamaan.
    • Tahan tombol arah [ ↓ ], lalu tekan tombol [ □ ] dengan power gauge skitar 65%, segera lepas tombol arah [ ↓ ], lalu ganti menekan tombol X + arahkan dan Bola akan menukik kedalam gawang
    • Cara ini butuh akurasi yang pas, Jika tidak keceil kemungkinan bola akan masuk.
      Baca Juga
    Advertisement